Selasa, 18 Agustus 2015

Tugas kontent 19082015

Cara Membuat Email Gmail atau Google

Saat ini email sudah banyak digunakan karena untuk membuka email tidak harus melalui komputer, dimana anda sudah dapat membuka email dengan menggunakan smartphone. Baiklah tanpa perlu panjang lebar lagi berikut ini saya berikan tutorial cara membuat email gmail dengan mudah dan cepat.

1. Klik tautan ini : https://accounts.google.com/SignUp?service=mail

2. Isi data seperti gambar dibawah ini. Silahkan baca keterangan dibawah gambar. Jika semua sudah benar lalu klik "Next Step".
KETERANGAN :
  • Name : Isi dengan nama depan dan nama belakang anda.
  • Choose your username : Isi dengan alamat email yang anda inginkan, pada contoh diatas saya mengisi dengan "irsatrifai33".
  • Create a password : Isi dengan kata kunci/password yang ingin anda gunakan untuk login email nantinya.
  • Confirm your password : Masukan lagi password yang anda tulis tadi pada bagian ini.
  • Birthday : Isi dengan tanggal lahir. Isi dengan Bulan, Tanggal, dan Tahun lahir.
  • Gender : Pilih "Male" jika anda laki-laki dan pilih "Female" jika anda perempuan.
  • Mobile phone : Isi dengan nomor hp anda yang aktif.
  • Your current email address : Pada bagian ini tidak perlu di isi.
  • Prove you're not a robot : Isi dengan tulisan/nomor yang terlihat pada kotak. Pada contoh diatas saya mengisikan angka 843.
3. Pada langkah ini klik "No Thanks".

4. Pada langkah ini klik "Continue to Gmail".


5. Selamat,, email anda sudah jadi. Dibawah ini merupakan gambar yang menunjukan anda sudah login/masuk akun email. Untuk membuat/mengirim email baru klik "COMPOSE".

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar